AMD dan Apple "Barter" Insinyur Prosesor

Prosesor Apple A4 yang didesain Apple dan dibuat Samsung untuk pertama kali dipakai pada iPad. Terjadi aksi saling bajak karyawan pembuat prosesor antara AMD dan Apple. Bulan lalu perancang prosesor Apple pindah ke AMD, dan bulan Agustus ini seorang insinyur prosesor AMD bergabung di Apple. Jim Keller, berusia 53 tahun, akan bergabung dengan AMD sebagai wakil presiden perusahaan dan kepala arsitek mikroprosesor jenis core besutan AMD. Hal......
 

Apple : iPhone Dirancang oleh Para Maniak

Ilustrasi pengadilan kasus sengketa paten Apple vs Samsung: Pengacara Apple Harold McElhinny mengajukan pertanyaan kepada desainer Apple Christopher Stringer (kanan) di Pengadilan Federal San Jose, California Salah seorang desainer senior Apple, Christopher Stringer, mengatakan bahwa iPhone dibuat oleh sekelompok desainer yang maniak. Tim yang terdiri dari 16 orang yang mendedikasikan banyak waktu untuk iPhone, dan produk Apple lainnya.......
 

"Board Game", Dunia Lain Permainan Papan

Sesi permainan papan dilangsungkan di Goethe Institut Bandung pada Sabtu (14/7) untuk memperkenalkan beragamnya jenis permainan ini di pasaran kepada masyarakat. Permainan papan merupakan medium rekreasi yang tidak mengenal usia yang mendorong para pemain untuk berinteraksi lebih dekat dibandingkan dengan permainan jenis lainnya. Hanya saja, keberadaannya masih kurang populer karena kurangnya pemahaman dari masyarakat. Menikmati......
 

Sushi Pilihan Menu Sehat Buat Berbuka

Sushimise menghadirkan menu fushion sushi dengan harga yang terjangkau. Konsep hidup sehat tak pernah terlepas dari makanan yang sehat. Selain memperbanyak konsumsi sayur dan buah, Anda juga bisa memilih makanan yang terkenal sehat, seperti sushi. Makanan asal Jepang itu sangat populer di sini, tak heran beragam restoran......
 

PT Inti Akan Produksi Smartphone dan Tablet

  Di bawah manajemen baru, PT Industri Telekomunikasi Indonesia (PT INTI) siap tancap gas. Perusahaan BUMN yang berbisnis di bidang teknologi telekomunikasi ini mulai pasang strategi guna menggenjot kinerja bisnisnya. Tikno Sutisna, Direktur Utama PT INTI menyebutkan, perusahaannya akan meluncurkan ponsel pintar dan tablet. Perlu diketahui, program ini sebelumnya sudah diusung oleh pejabat Direktur Utama sebelumnya, yakni Irfan Setiaputra......
 

10 Virus Komputer Paling "Rajin" di Indonesia

Virus-virus komputer yang beredar di jagat digital Indonesia dilaporkan sedikit menjinak, pada bulan Juli yang lalu. "Selama Juli 2012 memang relatif tidak ada malware istimewa yang mampu menginfeksi demikian hebat di Indonesia. Virus DNS Changer pun sebarannya sangat kecil dan tidak terbukti seperti yang digembar-gemborkan," kata Yudhi Kukuh, Technical Consultant ESET Indonesia dalam rilis tertulis yang diterima KompasTekno. Virus-virus......
 

Uji Coba Selesai, Windows 8 Mulai Dikirim ke Vendor

  Microsoft Tampilan layar "Start" pada antarmuka Metro milik Windows 8 Release Preview Microsoft mengumumkan bahwa pengembangan dan pengujian sistem operasi Windows 8 telah selesai. Versi Release to Manufacturing (RTM) telah dikirim ke perusahaan pembuat komputer dan tablet. "Sekarang mereka dapat mulai mempersiapkan komputer pribadi berbasis Windows 8, dan perangkat mereka akan mulai diperkenalkan," demikian pernyataan Microsoft......
 

Terganjal LTE, Ponsel Snapdragon S4 Belum Masuk Indonesia

Snapdragon S4   Produk smartphone berbasis system-on-chip (SoC) terbaru dari Qualcomm, Snapdragon S4, sudah mulai bermunculan. Akan tetapi, peminat di Indonesia masih harus bersabar sebelum bisa membeli produk tersebut di tanah air. Pasalnya, Qualcomm masih belum bisa menerima sertifikasi untuk kemampuan 4G Long Term Evolution (LTE) yang tertanam di SoC Snapdragon S4 karena ekosistem jaringan yang bersangkutan belum berdiri......
 

Penjualan TV LED Lampaui LCD untuk Kali Pertama

Televisi berteknologi layar Light Emitting Diode (LED)   Untuk pertama kalinya di Indonesia, penjualan TV berteknologi Light Emitting Diode (LED) pada Juni 2012 mampu mengalahkan TV Liquid Crystal Display (LCD). Dominasi LED diprediksi akan terjaga, seiring pertumbuhan adopsi teknologi LED oleh produsen TV. Laporan lembaga riset GfK pada kuartal 2 tahun 2012 mencatat, penjualan TV LED di Indonesia pada Juni 2012 mencapai 47%,......
 

Tablet 'Quad-core' Acer Resmi Masuk Indonesia

Produsen komputer Acer meluncurkan tablet Android terbaru, Iconia A701 untuk pasar Indonesia. Tablet berprosesor quad-core dan berukuran layar 10 inci ini menyasar pasar segmen pengguna smartphone."Produk ini menyasar para pengguna profesional dengan mobilitas yang tinggi yang menginginkan perangkat berkemampuan multimedia," kata Manajer Produk untuk Touch Product dan Peripheral PT Acer Indonesia, Richard Susilo, di Jakarta, Selasa (31/7/2012)......
 

Samsung : Semua Baik Kecuali Apple

Pengunjung mengantre untuk masuk ke gedung pengadilan Robert F. Peckham, AS untuk menyaksikan Apple dan Samsung yang bertemu di pengadilan terkait kasus tuntutan paten, pada 30 Juli 2012 di San Jose California. Langkah Apple menuntut Samsung atas pelanggaran paten terkait desain produknya dipandang sebagai tindakan mencari masalah oleh Chief Product Officer Samsung Kevin Packingham."Semua pemain lain (dalam industri) sepertinya baik-baik......
 

Bocorkan Barang Bukti, Samsung Terancam Kena Sanksi

Pengunjung mengantre untuk masuk ke gedung pengadilan Robert F. Peckham, AS untuk menyaksikan Apple dan Samsung yang bertemu di pengadilan terkait kasus tuntutan paten, pada 30 Juli 2012 di San Jose California. Drama pengadilan paten Apple versus Samsung terus memanas. Perkembangan terakhir menyebutkan bahwa Apple meminta pengadilan menjatuhkan sanksi pada Samsung. Apple menuduh lawannya itu telah melanggar protokol sidang dengan membocorkan......
 

Sebagian Besar "Klik" Iklan Facebook Ternyata Palsu

Limited Run, sebuah perusahaan startup kecil, memutuskan untuk menghapus halaman Facebook miliknya dan tidak lagi memasang iklan di situs jejaring sosial tersebut. Alasannya, "klik" yang diterima lewat iklan ternyata ditemukan bukan berasal dari pengguna sungguhan (manusia), melainkan bot (mesin). Hal tersebut ditemukan setelah Limited Run melakukan analisis mendalam terhadap trafik yang diterima dari Facebook dengan memakai berbagai layanan......
 

Pita Keju Pemulih Energi

Pita Keju, menu praktis pemulih energi untuk si kecil saat berbuka puasa. Bahan Roti Pita: 500 gr tepung terigu 2 sdt ragi instan 1/2 sdm gula halus 1/2 sdt garam 4 sdm minyak zaitun 225 ml air hangat 100 gr keju cheddar, potong sesuai selera Untuk topping: 200 gr daging giling 1 bawang bombai, cincang halus 2 siung bawang......
 

Karyawan Senior Juga Perlu Terus Belajar

Karyawan yang sudah banyak makan asam garam juga butuh untuk diisi dengan berbagai ilmu yang aplikatif. Salah satu indikator organisasi “sehat” adalah semangat belajar yang ada di dalam tim dan individu. Kita semua sadar bahwa bukan cuma individu yang fresh yang perlu dibekali dengan berbagai pengetahuan untuk bisa......
 

5 Trik "Carmuk" di Depan Atasan

Anda juga bisa tampil menonjol dibandingkan rekan kerja, pastikan caranya tepat. Selama di lakukan dengan cara yang tepat, sah saja cari muka (carmuk) atau menarik perhatian atasan. Anda bukan hanya tampil sebagai pribadi yang menonjol namun juga berprestasi, dan hal ini tentu berdampak pada penilaian kerja, bukan?......
 

Cara Baru Berkirim Pesan Ramadhan

Coca-Cola melanjutkan tradisi berkirim pesan melalui kartu Lebaran dengan botol minuman writable pack. Ada yang berbeda dengan kemasan produk-produk minuman berkarbonasi dari Coca-Cola. Botol plastik, kaleng, dan multipack untuk menyambut Ramadhan ini dikemas dengan bahan yang dapat ditulis (writable pack). Jika Anda......
 
 
Support : created by | Barangit.COM | design tercela
Copyright © 2011. TERCELA - All Rights Reserved
Template di otak atik by tercela Published by design otak atik tercela
Proudly powered by Blogger