
Langkah awal saat membuat cake adalah mencampur mentega dan gula
pasir. Setelah adonan ini sampai rata, Anda harus mencampurkan telur
satu per satu dan mengocoknya sampai mengembang.
"Anda harus berhati-hati ketika mencampur bahan ini. Kalau salah
mencampurnya, adonan tidak akan tercampur rata dan pecah," ungkap Chef
Juna Rorimpandey saat cooking class bersama biskuit Klop di Pejaten Village beberapa waktu lalu. Adonan
cake yang pecah......